Breakfast di hotel adalah salah satu pelayanan yang tersedia untuk para tamu yang datang untuk menginap. Jika Anda memiliki kesempatan untuk bermalam di sebuah hotel, Anda harus meluangkan waktu untuk mencoba pengalaman satu ini. Umumnya pihak hotel telah menyediakan berbagai menu sarapan yang enak, beserta buah-buah dan minuman yang segar. Setiap jenis hotel tentunya juga…